Pendidikan Puasa dan Perubahan Sosial
Bulan Ramadan kembali menyapa semua umat manusia di berbagai penjuru dunia. Di bulan berlimpah pahala ini, setiap muslim diwajibkan menunaikan ibadah puasa. Sebuah ibadah yang menuntut untuk menahan diri dari makan, minum, dan semua perbuatan buruk yang dapat merusak nilai puasa itu. Hal ini wajib ditunaikan selama satu bulan penuh. Selain itu, bulan puasa juga […]